Tentang Kami

Pijarnusantara.com merupakan media dalam jaringan yang berada di bawah naungan Promedia Teknologi Indonesia.

Bacaan Anak Bangsa adalah jargon yang diusung pijarnusantara.com. Sebagai wujud komitmen dalam ikhtiar mencerdaskan generasi penerus bangsa, pijarnusantara.com memuat konten-konten berkualitas, kreatif dan inspiratif.

Karenanya, kami juga memberikan kesempatan kepada segenap kader Bangsa untuk menuangkan gagasan dan idenya dalam bentuk tulisan, agar media ini kian berpijar menerangi Nusantara tercinta.

X